Pembangunan Groundsill Sungai Opak Prambanan

By ptadp In Proyek

20

Sep
2022

Pembangunan Groundsill Sungai Opak  Prambanan berfungsi untuk mengendalikan elevasi dasar sungai, mengamankan jembatan, penghubung area candi prambanan dan mengamankan jembatan nasional Jogja-Solo. Selain itu, proyek ini juga berfungsi untuk menahan besarnya arus sungai dan banjir serta meninggikan dasar sungai arus supaya tidak terlalu deras dan menghantam kiri dan kanan tebing.

Proyek pembangunan Groundsill Sungai Opak telah berjalan sejak bulan Maret tahun 2022. Pembangunan ini dilakukan dikarenakan material endapan tersebut mengalir ke hilir dalam bentuk lahar dingin ke semua sungai yang berhulu di Gunung Merapi salah satunya Sungai Opak. Sehingga untuk menanggulangi kejadian tersebut maka dilakukan pembangunan Groundsill dengan estimasi pembangunannya diperkirakan kurang lebih selama 270 hari. Proyek pembangunan ini kerjasama antara Arafah-Citra, KSO dan ADP sebagai penyedia beton readymix dan Precast.

Leave a reply